Membership Group Discount


OVERVIEW

Fitur ini digunakan untuk memberikan tambahan diskon (ketika checkout) untuk user di dalam user group tertentu.

SYARAT DAN KETENTUAN

1.  Hanya dapat digunakan untuk tipe aplikasi Advanced dan Profesional.

2.  Harus mengaktifkan fitur Login Enabled dan Membership Feature.

3.  Memerlukan request publish ulang aplikasi


TAHAPAN PENGAKTIFAN FITUR

  1. Akses halaman engine aplikasi Anda dan aktifkan fitur Membership Group Discount pada bagian Additional Features di Step 3.

  1. Setelah fitur diaktifkan, maka akan muncul fitur tersebut pada bagian side kiri engine. Lalu klik Membership Group Discount.

  1. Klik tombol (+) yang ada di bagian pojok kanan atas.

  1. Selanjutnya lakukan beberapa tahapan dibawah ini. 

Keterangan:

  1. Pilih User Group yang ingin disetting untuk mendapat discount saat checkout.

  2. Masukkan Nilai Discount untuk setiap transaksi. Kemudian Value yang harus dimasukkan adalah angka persentase.
    Misalnya: 10, 20 dan sebagainya. Tanda persen (%) tidak perlu diikutsertakan dalam penulisan value-nya

  1. Klik tombol Submit.


TAMPILAN PADA APLIKASI

  • User yang tergabung dalam User Group yang sudah disetting pada fitur Membership Group Discount, maka saat melakukan transaksi akan mendapatkan discount.