Vision & Mission


OVERVIEW

Fitur Vision & Mission digunakan untuk menampilkan visi dan misi perusahaan.

TAHAPAN PENAMBAHAN FITUR

  1. Login ke engine Anda dan klik menu Tambah Fitur Baru di Langkah 3 (Konten).


  2. Pilih menu Contact dan klik Add This Feature, lalu klik tombol Add This Feature.                    


  1. Beri nama untuk fitur tersebut.

    Untuk mengubah ikon menu , silahkan klik kotak kosong di sebelah kiri. Lalu pilihan ikon yang telah disediakan oleh tim kami akan muncul. Bila Anda sudah menemukan ikon yang Anda inginkan, klik tombol Select Icon.

  2. Bila Anda merasa semua sudah selesai, silahkan klik tanda Centang untuk tambahan fitur.


LANGKAH-LANGKAH MENAMBAHKAN KONTEN

  1. Untuk memasukan data (konten) dalam tambahan fitur baru, silahkan klik tombol App Management di halaman yang sama ( Step 3 ).Lalu anda kan secara otomatis memasuki laman baru untuk memasukan konten.


  2. Pilih menu yang sudah ditambahkan. Lalu pilih menu Manage Content

  3. Selesaikan semua informasi yang dibutuhkan lalu klik tombol Submit untuk menyimpan data

    Keterangan:

  • Vision Title : Kolom ini berisi judul dari konten

  • Vision Description : Kolom ini berisi visi perusahaan

  • Mission Title : Kolom ini berisi judul dari konten

  • Mission Description  : Kolom ini berisi isi dari misi perusahaan

TAMPILAN PADA APLIKASI